KOPERASI
YANG ADA DISEKITAR
Koperasi
Simpan Pinjam dengan nama Koperasi Perempuan Prumpung
Mandiri (KPPM). Koperasi ini berdiri sebagai respon
terhadap ketidakadilan yang dihadapi perempuan Indonesia pada masa itu.
Kemunculan Koperasi sebagai organisasi perempuan yang idependen pada masa Orde
Baru berkuasa, berkaitan dengan munculnya ide perlunya sentra informasi
mengenai perempuan.
Anggota dari koperasi
ini adalah para ibu-ibu yang ada di wilayah ini yang termasuk dalam satu Rukun
Tetangga. Keberadaan KPPM dirasakan telah memberikan kemudahan kesempatan anggotanya
untuk memperoleh pinjaman dengan Bunga yang ringan.
Ibu Dwi Astuti
Handayani, atau biasa di sapa Mbak Wiwik sebagai salah satu pengurus Koperasi
Perempuan Prumpung Mandiri dalam Komunitas mereka, koperasi ini dapat membantu
Ibu-ibu dalam memenuhi kebutuhan yang terdesak.
Koperasi ini memiliki
visi dan misi sebagai berikut :
Visi
:
Terwujudnya komunitas
yang egaliter melalui kolaborasi dengan aktor-aktor sosial di masyarakat untuk
pemenuhan hak-hak perempuan
Misi
:
Menguatkan komunitas
dampingan untuk menjadi aktor sosial di wilayahnya melalui penyediaan dan
penyebaran informasi serta pengetahuan dan pendidikan kritis
Melakukan kajian-kajian
berdasarkan pendampingan komunitas untuk menjadi rekomendasi perubahan
kebijakan.
Meningkatkan kesadaran
publik tentang persoalan ketidakadilan gender
Membangun jaringan
kerja dengan aktor-aktor sosial di berbagai level dalam rangka mendukung
kerja-kerja Kalyanamitra
Meningkatkan kompetensi
sumber daya Kalyanamitra untuk menghasilkan pengetahuan berdasarkan
pembelajaran perempuan.
Sumber :
koperasiperempuanprumpungmandiri.com
Mbak Evie, yang berdiri pada tanggal 28 Maret 1985 itu bukan KPPM, tetapi kalyanamitra, sementara kalau KPPM sendiri baru berusia tiga tahun kok. Terima kasih ya sudah menulis informasi soal KPPM
BalasHapus